10 Kolam Renang Unik, Indah, dan Menarik di Dunia

10 Kolam Renang Unik, Indah, dan Menarik di Dunia - Kolam renang adalah tempat dimana kita bisa melakukan kegiatan yang menyenangkan di air, mulai untuk umum hingga pribadi, mulai dari bentuk dan fasilitas sampai kenyamanan dan layanan yang terjaga. Berikut ini adalah 10 kolam renang unik, indah, dan menarik di dunia.

1. Utah Crater (Amerika Serikat)

utah crater
Utah Crater adalah sebuah lubang di goa yang tebentuk secara alami sehingga air tawar dan air hujan
terkumpul didalamnya, bukan saja karna kejernihan airnya namun juga air yang hangat, sangat cocok bagi Anda yang suka berendam.

2. Icebergs (Sydney)

icebergs
Sewaktu-waktu kolam ini akan terisi penuh yang berasal dari air laut dan pinggir pantai, inilah salah satu keunikan dari kolam renang ini dan membuat banyak orang kagum oleh kolam renang ini.

3. Devil Swimming Pool

devil swimming pool
Kolam renang ini disebut "Devil" karena kolam renang ini alami yang terletak tepat ditepi ai terjun yang sangat curam yaitu air terjun Victoria yang berada tepat di perbatasan negara antara Zambia dan Zimbabwe. Namun kolam renang ini tidak bisa difungsikan sebagai mestinya. Hanya pada bulan-bulan September hingga Oktober ketika level airnya relatif lebih rendah.

4. Kolam Renang dari Sajorin Resort (Thailand)

sajorin resort
Sajorin Resort adalah sebuah resort mewah yang terletak dipinggir pantai yang sangat cantik, indah, dan senyaman untuk yang mencintai keheningan.

5. Marina Bay Sands (Singapura)

marina bay sands
Kolam renang ini berada di 2 gedung pencakar secara menyambung membuatnya menjadi kolam renang tertinggi di dunia. Dari kolam renang ini kita juga bisa menyaksikan pemandangan diseluruh
Singapura.

6. Four Seasons Maui

four seasons maui
Kolam renang yang cantik ini tidak hanya menyajikan pemandangan alam yang memukau namun juga memiliki fasilitas kelas elite dimana ia juga memiliki sound system dibawah air, layanan bar yang pasti akan memanjakan pengunjung disana.

7. Nemo 33 (Belgia)

nemo33
Nemo 33 adalah kolam renang yang terdalam didunia dengan kedalaman maksimum hingga 34,5 meter. Tetapi, kolam renang ini bukan untuk umum namun hanya untuk menyelam bagi pecinta diving.

8. San Alfonso del Mar (Chile)

san alfonso del mar
San Alfonso del Mar yang berada di Chile adalah kolam renang terbesar dan terluas didunia dengan panjangnya lebih dari 1 km dan luas 19,77 hektar tentu ini sangat luar biasa. Air yang dipakai adalah air laut yang dipompa kedalamnya yang sebelumnya di filter terlebih dahulu menjadi air tawar. Karena besarnya kolam renang ini bukannya pengunjung berenang malah mereka lebih memilih menggunakan perahu kecil untuk berkeliling di kolam renang ini.

9. Pulau Rangali (Maladewa)

pulau rangali
Pulau Rangali yang terletak di Maladewa, kolam renang ini benar-benar indah. Terletak tepat di bibir pantai berpasir putih yang cantik.

10. Alila Ubud Hotel (Bali)

alila ubud hotel
Kolam renang ini terletak diatas bukit hijau yang dikelilingi oleh pesona pedesaan nan asri dan menyenangkan. Tetapi, kolam renang ini bukan untuk umum namun untuk tamu private hotel yang biasanya melakukan bulan madu.

Baca Juga: 5 Desain Rumah Yang Unik dan Menarik di Indonesia.

Referensi: http://sosialpower.blogspot.com/2014/01/10-Kolam-Renang-Terinda-Cantik-Unik-dan-Spektakuler-di-Dunia.html.

Demikianlah artikel saya kali ini tentang 10 Kolam Renang Unik, Indah, dan Menarik di Dunia. Semoga Anda tertarik untuk kesana. Jika Anda merasa artikel ini bermanfaat tolong dibagikan ya. Sekian dan Terimakasih.

Artikel Terkait

10 Kolam Renang Unik, Indah, dan Menarik di Dunia
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email